Home » SNKPK 2021

SNKPK 2021

SNKPK 2021
SEMINAR NASIONAL KIMIA-PENDIDIKAN KIMIA
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG
“PENGUATAN PERAN KIMIA DAN PENDIDIKAN KIMIA DALAM PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN UNTUK KEMANUSIAAN DAN PERADABAN”

Jurusan Kimia Fakultas Sains dan Teknologi menyelenggarakan Seminar Nasional Kimia-Pendidikan Kimia dengan Tema “Penguatan Peran Kimia dan Pendidikan Kimia dalam Pembangunan Berkelanjutan untuk Kemanusiaan dan Peradaban” yang dilaksanakan pada :

CALL for Paper Seminar Nasional Kimia-Pendidikan Kimia diselenggarakan oleh Jurusan Kimia Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo Semarang dengan Tema “Penguatan Peran Kimia dan Pendidikan Kimia dalam Pembangunan Berkelanjutan untuk Kemanusiaan dan Peradaban” yang dilaksanakan pada :

Hari/Tanggal Pelaksanaan: Rabu, 20 Oktober 2021
? Waktu: 08.00 – 12.00 / pleno dan 13.00 – 15.00/ paralel
? Platform: Zoom

Info lengkap klik http://uinws.link/snkpkkimiafst2021

Registrasi pemakalah klik disini

Registrasi non pemakalah klik disini

? Fasilitas:
E-sertifikat bagi peserta yang mengikuti keseluruhan acara.
? Publikasi
?Journal of Educational Chemistry (JEC, Sinta 3)*
?Walisongo Journal of Chemistry (WJC, Sinta 3)*
?Prosiding ber-ISBN
* Artikel terpilih

??? Narasumber:
? Prof. Dra. Sri Rahayu, M. Ed., Ph.D
Dosen Pendidikan Kimia Universitas Negeri Malang
? Prof. Dr. Meiny Suzery, M.S
Dosen Kimia Universitas Diponegoro
? Dr. Ervin Tri Suryandari, M.Si
Dosen Kimia UIN Walisongo Semarang

?Ruang lingkup:
✅ Kimia
✅ Pendidikan Kimia

? Tanggal penting:
Batas Akhir pengiriman abstrak:
20 September 2021 12 Oktober 2021
Pengumuman abstrak diterima:
23 September 2021 14 Oktober 2021
Batas Akhir Pembayaran:
06 Oktober 2021 19 Oktober 2021
Batas Akhir Pengiriman Artikel :
06 Oktober 2021 25 Oktober 2021
Pelaksanaan Kegiatan:
20 Oktober 2021

? Biaya Pendaftaran
Pemakalah: Rp 50.000
Non Pemakalah: Gratis
Publish Artikel Terpilih
Jurnal JEC dan WJC Rp. 100.000,-
E-Prosiding ber-ISBN
Rp. 50.000,-
Virtual account:
Bank BSI No. 1043893781 atas nama Julia Mardhiya

?Narahubung (chat wa):
http://wa.me/6285640058996 (Deni)
http://wa.me/6282362264755 (Julia-Pembayaran)

 

SUSUNAN ACARA

SNKPK 2021, Rabu 20 Oktober 2021

Via Zoom Meeting

Waktu Uraian Acara
08.00-08.15 REGISTRASI PESERTA
08.15-08.20 PEMBUKAAN
08.20-08.30 Pembacaan Ayat Suci Al Quran
08.20-08.30 Lagu Indonesia Raya
Mars UIN Walisongo Semarang
08.30-09.00 Sambutan Ketua Jurusan Kimia
Sambutan Dekan FST (Welcoming Speech)
Sambutan Rektor sekaligus membuka SNKPK 2021 (Opening Speech)
09.00-09.05 Doa Penutup
09.05-09.10 Persiapan Sidang Pleno
09.10-11.10 SIDANG PLENO

1.    Prof. Dra. Sri Rahayu, M.Ed., Ph.D.
Tema: Optimalisasi Aspek Literasi dalam Pembelajaran Kimia Berkelanjutan

2.    Prof. Dr. Meiny Suzery, M.S.
Tema: Pemanfaatan Kimia Bahan Alam dan Pangan untuk Kemanusiaan dan Peradaban

3.    Dr. Ervin Tri Suryandari, M.Si.
Tema: Pengaruh Komposisi Komposit Nanofiber untuk Degradasi Asam Humat

Moderator : Mulyatun, M.Si.

11.10-12.00 Diskusi dan Tanya Jawab
12.00-13.00 Istirahat dan Sholat
13.00-13.10 Pembukaan Sidang Paralel
13.10-14.20 Sidang Paralel Room A, B, C dan D

Moderator Room A: Ika Nur Fitriani, M.Sc.

Moderator Room B: Kustomo, M.Sc.

Moderator Room C: Teguh Wibowo, M.Pd.

Moderator Room D: Wiwik Kartika Sari, M.Pd.

14.20-14.30 PENUTUPAN